Tentang
Mengenal Lebih Dekat KONI Bantul
Tentang KONI
Peran Utama dalam Pengembangan Olahraga
Visi dan MISI
Misi dan Visi KONI Bantul
Visi Kami
“Terwujudnya prestasi olahraga Kabupaten Bantul di daerah, nasional, dan internasional”
Misi Kami
1. Memberikan dukungan kepada para Atlet, Pelatih, dan Pembina dalam satu kesatuan Juara Umum Porda XVII/2025 di Gunung Kidul.
2. Membangun solidaritas organisasi KONI dan seluruh Pengkab yang ada dengan fasilitas pendukung sekaligus menyiapkan sarana prasarana yang layak dan memadai.
3. Melaksanakan tata kelola manajemen organisasi yang efektif, efisien, objektif, transparan, dan akuntabel.
4. Melaksanakan kerjasama kelembagaan antara KONI Kabupaten Bantul dalam rangka membangun kerjasama untuk prestasi maksimal.
5. Merancang dan melaksanakan sistem pembinaan yang tangguh secara berkesinambungan demi meraih prestasi gemilang di tingkat Provinsi, Nasional, dan Internasional.
data Kami